Liputan

Prodi PAI UMY Bekali Mahasiswa Untuk Menghadapi PPL

Juli 15, 2022, oleh: superadmin

Yogyakarta  ̶  Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melaksanakan kegiatan Koordinasi dan Pembekalan Pra Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Reguler Semester Gasal Tahun Akademik 2022/2023 pada Jumat, (15/7). Agenda tersebut berlangsung secara online melalui platform Zoom Meeting yang turut dihadiri oleh para peserta PPL, bapak/ibu Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), dan guru

Prodi PAI Sukses Laksanakan Yudisium Periode IV T.A. 2021/2022 di Tengah Ramadan

April 23, 2022, oleh: superadmin

Yogyakarta – Sebanyak 61 mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama (Prodi PAI) mengikuti acara yudisium yang diselenggarakan oleh Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) pada Sabtu, (23/04). Yudisium periode IV tahun akademik 2021/2022 berlangsung secara daring yang disiarkan langsung melalui official YouTube Fakultas Agama Islam UMY. Meskipun dilaksanakan daring dan di tengah-tengah bulan Ramadan,

Mahasiswi PAI UMY Laksanakan Program Merdeka Kampus Mengajar Pejuang Muda Kementrian Sosial di Kabupaten Tanah Laut

Maret 11, 2022, oleh: superadmin

Nur Fahmi Azizah Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam UMY sukses melaksanakan Program Pejuang Muda Kementrian Sosial sebagai kegiatan magang  yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka dimana mahasiswa menjadi actor utama dalam memecahkan masalah social secara kreatif dan inovatif berbasis pengalaman selain itu pejuang muda adalah laboratrium social bagi para

AHMAD AZZAM NOUVALDI SUKSES LAKSANAKAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 2 TAHUN 2021 DI SD MUHAMMADIYAH KALIPAKEM 2

Januari 25, 2022, oleh: superadmin

Ahmad Azzam Nouvaldi sukses laksanakan Program Kampus Mengajar Angkatan 2 Tahun 2021 yang bertempat di SD Muhammadiyah Kalipakem 2. Azzam merupakan salah satu mahasiswa dari kelima mahasiswa lainnya yang mengikuti kegiatan dari Kampus Mengajar yang mendapatkan sebuah tugas untuk membersamai para peserta didik selama kegiatan belajar-mengajar kurang lebih selama 5 bulan/satu semester pemberlajaran. SD Muhammdiyah